1 of 6

Slide Notes

DownloadGo Live

Kondisi Sosial dan Politik Myanmar

Published on Feb 25, 2016

No Description

PRESENTATION OUTLINE

Kondisi Sosial dan Politik Myanmar

Prof. Windi 

Indonesia ikut serta mendorong keberlangsungan demokrasi di Myanmar melalui pendekatan constructive engagement

Hubungan Indonesia-Myanmar

  • Sejarah yang sama sebagai negara dengan junta militer
  • Indonesia merupakan negara pertama yang dikunjungi oleh presiden U Thein Sein pasca pelantikannya sebagai presiden Myanmar
  • Diterimanya misi kemanusiaan Indonesia pada 2012
  • Indonesia meyakinkan Myanmar bahwa persoalan krisis HAM dan demokratisasi dapat diselesaikan dengan baik

Upaya Indonesia di dalam mendukung kelangsungan demokratisasi di Myanmar dilakukan dengan pendekatan constructive engagement

Bentuk-bentuk Constructive Engagement

  • Developmental Approach (kerjasama ekonomi dan misi kemanusiaan)
  • Political Approach (technical assistance dalam hal penyelenggaraan pemilu dan dialog tentang good governance, penguatan demokrasi dan HAM)
Photo by 917press

Untitled Slide